Minggu, 05 Oktober 2014

Latihan soal Fisika Bab Listrik Statis kelas IX 40soal

1. Dua buah partikel bermuatan listrik didekatkan pada jarak tertentu hingga timbul gaya sebesar F. Jika besar muatan listrik partikel pertama dijadikan 1/2 kali muatan semula dan besar muatan partikel kedua dijadikan 8 kali semula maka gaya yang timbul menjadi....
A. 0,5 F
B. 4 F
C. 8,5 F
D. 16 F
2. Kaca yang digosokkan kain sutera akan bermuatan positif. Hal ini terjadi karena...
A. elektron berpindah dari kain sutera ke kaca 
B. elektron berpindah dari kaca ke kain sutera 
C. proton berpindah dari kain sutera ke kaca 
D. proton berpindah dari kaca ke kain sutera 
3. Sepotong ebonit akan bermuatan listrik negatif bila digosok dengan wol, karena...
A. muatan positif dari ebonit pindah ke wol 
B. elektron dari wol pindah ke ebonit 
C. muatan positif dari wol pindah ke ebonit 
D. elektron dari ebonit pindah ke wol 
4. Perhatikan gambar berikut! 

 

Nomor atom dan nomor massa pada model atom di samping adalah...
A. 2 dan 4 
B. 6 dan 4 
C. 4 dan 2 
D. 4 dan 6 
Perhatikan gambar penggaris plastik digosok kain wol berikut!

5.  

Setelah penggaris plastik digosok dengan kain wol, maka aliran elektron dan muatan yang terjadi pada penggaris plastik adalah...
.Aliran elektronPenggaris plastik
bermuatan
Adari penggaris plastik ke wool(−)
Bdari penggaris plastik ke wool(+)
Cdari wool ke penggaris plastik(+)
Ddari wool ke penggaris plastik(−)

6. Dari tiap-tiap pasangan objek bermuatan berikut ini, tentukan objek yang memiliki potensial listrik lebih tinggi! 
7. Kaca yang digosok dengan sutera akan terjadi proses pemuatan listrik pada kaca maupun sutera. Pada tabel berikut ini penjelasan yang benar adalah....
.
Kehilangan Elektron
Menerima ElektronMuatan Listrik
PositifNegatif
A.kacasuterakacasutera
B.suterakacakacasutera
C.kacasuterasuterakaca
B.suterakacasuterakaca
8. Setelah kaca digosok-gosok dengan kain sutera, kaca bermuatan listrik. Proses terjadinya muatan listrik pada benda-benda tersebut ditunjukkan oleh....
OptionKacaKain SuteraMuatan kaca
AMelepas protonMenerima protonNegatif
BMenerima protonMelepas protonPositif
CMenerima elektronMelepas elektronNegatif
DMelepas elektronMenerima elektronPositif
9. Inti atom terdiri dari...
    A. Proton dan elektron
    B. Proton dan nukleon
    C. Elektron dan neutron
    D. Proton dan neutron

10. Pernyataan di bawah ini yang benar tentang elektron adalah...
    A. Bermuatan positif
    B. Terdapat pada inti atom
    C. Bergerak mengelilingi inti 
    D. Ditemukan sebelum proton

11. Benda dikatakan bermuatan positif jika...
    A. Kelebihan elektron
    B. Kelebihan neutron
    C. Kehilangan elektron
    D. Kehilangan proton

12. Apabila sisir plastik digosok dengan rambut kering, maka yang terjadi adalah...
    A. Proton berpindah dari rambut ke sisir
    B. Proton berpindah dari sisir ke rambut
    C. Elektron berpindah dari rambut ke sisir
    D. Elektron berpindah dari sisir ke rambut

13. Ebonit yang digosok dengan kain wol didekatkan dengan kaca yang digosok dengan kain sutra, maka akan terjadi...
    A. Gaya listrik
    B. Gaya magnet
    C. Gaya tarik-menarik
    D. Gaya tolak menolak

14. Benda bermuatan positif jika dihubuungkan dengan bumi akan netral, karena...
    A. Elektron benda pindah ke bumi
    B. Elektron bumi pindah ke benda
    C. Proton benda pindah ke bumi
    D. Proton bumi pindah ke benda

15. Gaya tolak menolak antara dua muatan yang terpisah sejauh r adalah F. Jika jarak pisah menjadi 1/2 kali semula, gaya tolak menolaknya sekarang menjadi...
    A. 1/2 F
    B. 1/4 F
    C. 2 F
    D. 4 F

16. Alat yang digunakan untuk menghasilkan muatan listrik yang banyak adalah...
    A. Elektroskop
    B. Termoskop
    C. Generator Van de Graff
    D. Transformator step-up

17. Beda potensial 40 V digunakan untuk memindahkan muatan listrik dengan energi 100 J. Besarnya muatan listrik yang dipindahkan adalah...
    A. 0,2 C
    B. 0,4 C
    C. 2,5 C
    D. 5,0 C

18. Perspex digosok dengan kain wol, maka muatan listrik yang terjadi pada perspex dan kain wol adalah...
      A. Perspex bermuatan positif dan wol bermuatan negatif
      B. Perspex bermuatan negatif dan wol bermuatan positif
      C. Perspex dan wol bermuatan positif
      D. Perspex dan wol bermuatan negatif
19. Induksi listrik dapat diartikan sebagai….
a.   Pemberian muatan listrik
b.   Pemisahan muatan pada sebuah benda karena didekati oleh benda lain yang bermuatan
c.   Penambahan muatan listrik
d.   Pengurangan muatan listrik
20. Kumpulan zat yang tergolong isolator….
a.   Plastik, kaca, besi
b.   Besi, aluminium, seng
c.   Besi, aluminium, karet
d.   Plastik, kaca karet
21. Benda bermuatan listrik positif bila…
a.   Kekuarangan electron
b.   Jumlah proton sama dengan neutron
c.   Jumlah proton sama dengan jumlah electron
d.   Kelebihan electron
22. Dua muatan titik yang terpisah 1 meter saling tolak dengan gaya 9 newton. Berapakah gaya tolak tersebut ketika kedua muatan terpisah 3 meter ?
a.   1 N
b.   3 N
c.   27 N
d.   81 N
23. Contoh peristiwa yang membuktikan bahwa suatu benda dapat diberi muatan listrik dengan cara induksi adalah tertariknya potongan-potongan kertas pada…
a.   Penggaris plastik yang telah digosok kain wol
b.   Kaca yang telah diolesi dengan cat yang masih basah
c.   Sisir plastik yang diberi tengangan listrik
d.   Kayu yang telah digosok kain suara
24. Semua kegiatan berikut adalah tindakan yang salah menjelang badai petir saat hujan , kecuali…
a.   Memakai payung dari bahn logam
b.   Mebawa benda dari logam
c.   Segera berlindung didalam mobil
d.   Segera berlindung  dibawah pohon besar yang tinggi
25. Sebuah batang bermuatan positif dibawa mendekati (tetapi tidak meyentuh) sebuah bola tak bermuatan. Jika bola dibumikan (dihubungkan dengan tanah, bola…
a.   Menjadi bermuatan positif
b.   Menjadi bermuatan positif pada satu sisi dan bermuatan negative pada sisi lainnya
c.   Tetap tak bermuatan
d.   Ditarik oleh batang
26. Gaya tarik listrik antara dua muatan titik adalah F. muatan pada salah satu benda dijadikan empat kalinya, dan muatan pada benda lainnya dijadikan dua kalinya. Gaya tarik listrik antara benda-benda sekarang menjadi….
a.   8F
b.   4F
c.   2F
d.   F
27. Banyak gedung tinggi dilindungi dari sambaran petir oleh penangkal petir. Semua pernyataan
     berikut ini tentang penangkal petir adalah benar, kecuali…
       a.   Memiliki ujung yang lancip dibagian atasnya
       b.   Harus diisolasi dari gedung
       c.   Bagian ujungnya ditanam di tanah
       d.   Bagian atasnya harus lebih tinggi dari pada bagian tertinggi dari gedung
28. Elektroskop adalah alat untuk..
a.   Mendeteksi adanya listrik pada suatu benda
b.   Membuat listrik
c.   Memindahkan listrik
d.   Memutuskan listrik
29. Kumpulan zat yang  tergolong konduktor adalah...
a. besi, alumunium, seng
b. besi, alumunium, karet
c. plastik, kayu, besi
d. plastik, seng, besi
30. Dua muatan titik yang terpisah 1m saling tolak dgn gaya 9N. berapakah gaya tolak tsb ketika dua muatan terpisah 3m?
a. 1N
b. 3N
c. 27N
d. 81N
31. Untuk membawa muatan listrik 8 Coulomb dari satu titik ke titik lain yang mempunyai beda potensial 24 volt, diperlukan energi sebesar....
A. 56 J
B. 95 J
C. 164 J
D. 192 J

32. Benda A memiliki muatan negatif sebesar 5 μC dan benda B besar muatannya belum diketahui. Jika kedua benda terpisah sejauh 30 cm dan benda B menarik benda A dengan gaya sebesar 4 N maka besar muatan benda B dan jenisnya adalah....
(Tetapan k = 9 × 109 dalam satuan standar)
A. 6 μ C dan muatan benda B positif
B. 6 μ C dan muatan benda B negatif
C. 8 μ C dan muatan benda B positif
D. 8 μ C dan muatan benda B negatif

33. Besarnya hambatan listrik pada suatu kawat penghantar bergantung pada:
(1) kuat arus listrik pada kawat
(2) jenis kawat
(3) luas penampang kawat
(4) panjang kawat

Pernyataan yang tepat adalah ....
a. (1)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (4)
d. (2), (3), dan (4)
e. (1), (2), (3), dan (4)

34. Arus listrik mampu mengalir pada suatu pengantar listrik bila terdapat ....
a. muatan positif dan muatan negatif pada penghantar tersebut
b. muatan positif pada penghantar tersebut
c. beda potensial listrik pada ujung-ujung penghantar tersebut
d. elektron pada penghantar tersebut
e. potensial listrik dalam setiap titik pada penghantar tersebut

35. Aki termasuk elemen sekunder karena ....
a. jika aliran listrik sudah habis tidak bisa dipakai lagi
b. jika aliran listrik habis bisa dilakukan penyetruman lagi
c. terjadi reaksi kimia dalam larutan asam sulfatnya
d. beda potensialnya sekitar 2 volt
e. bisa dipakai setiap saat

36. Nilai hambatan jenis pada kawat pengantar bergantung pada ....
a. bentuk kawat
b. jenis kawat
c. bentuk dan luas penampang kawat
d. jenis dan panjang kawat
e. jenis, luas penampang, dan panjang kawat

37. Sebuah kawat sepanjang 8 m yang luas penampangnya 0,5 mm² memiliki hambatan jenis sebesar 2,5 x 10⁻⁶ ohmmeter. Apabila kawat tersebut dialiri arus listrik hingga ujung-ujungnya memiliki beda potensial 8 volt, maka kuat arus listrik yang mengalir melalui kawat penghantar tersebut yaitu ....
a. 20 A
b. 2 A
c. 0,002 A
d. 0,02 A
e. 0,2 A

38. Sebuah bola lampu 60 w, 120 v dipasang pada beda potensial 80 v. Kuat arus yang mengalir melalui bola lampu tersebut adalah ....
a. 2 A
b. 3 A
c. 0,33 A
d. 0,75 A
e. 0,5 A

39. Ada tiga penghantar masing-masing berambatan 6 ohm dirangkai. Berikut ini nilai hambatan yang tidak mungkin sebagai penghambat pengganti dari ketiga hambatan tersebut yaitu ....
a. 12 ohm
b. 9 ohm
c. 4 ohm
d. 2 ohm
e. 10 ohm

40. Beda potensial pada kutub-kutub baterai, selama baterai tidak ada aliran listrik disebut ... baterai.
a. selisih tegangan
b. tegangan polarisasi
c. tegangan rugi
d. GGL
e. tegangan jepit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar